Surabaya – Sudah hari ke 26 bulan puasa, keluarga besar Kapolsek Tambak Sari Kompol Imam Solikin SH.MH & Ibu Ketua Ranting bhayangkari Cabang Tambak Sari memberikan parsel dipos pam lebaran yang berjaga distasiun gubeng, Surabaya, Rabu 26 Maret 2025, sekira Pagi hari.
Kegiatan tersebut di hadiri oleh Anggota Polsek TambakSari, Babinsa, Ibu² bhayangkari Dan Satpol PP Di wilayah Polsek Tambak Sari ,Surabaya.
Menerima kunjungan dari ibu ketua ranting Bhayangkari memberikan bingkinsan Bhayangkari peduli.
Kegiatan tersebut memberikan Semangat untuk menjaga dan melindungi Masyarakat yang ingin mudik menggunakan Transportasi Kereta Api
Kapolsek Kompol Imam Solikin & Ibu ketua Ranting Bhayangkari menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk Rasa Terima kasih kepada seluruh anggota yang bertugas khususnya di bulan Ramadhan yang penuh berkah.
“Ia berharap bantuan yang diberikan dapat manfaat dan membawa keberkahan bagi seluruh anggota yang berjaga. Lebih lanjut, Kapolsek juga menekankan bahwa aksi sebagai bentuk dukungan moral dan memberi kan semangat Dan Jaga Kesehatan Bagi anggota yang berjaga diPam Penjaga distasiun gubeng.“Urainya
Semoga dan semangat berbagi ini dapat terus berlanjut dan membawa manfaat di masa mendatang. Tetap Semangat